SHINee mendapat sambutan positif pada comeback kali ini dengan single "Everybody". Mereka pun mengucapkan terima kasih pada fans dengan cara yang menghibur. SHINee meminta bantuan pada rekan sesama artis di SM Entertainment membuat video ucapan tersebut
.
